TIPS MEMILIH TEMPLETE

,


Templete untuk sebagian blogger/webmaster adalah sebuah keharusan, apalagi templete yang berdesign menarik untuk dilihat, dan tidak bosan untuk dilihat adalah sebuah modal awal yang cukup sulit dimiliki, Apalagi templete yang bagus dan cepat diload itu juga sangat sulit untuk dibuatnya. Kecepatan load sebuah templete adalah bagian dari keprofesionalisme seorang designer web untuk membuatnya. Karena dalam pembuatan templete yang maksimal adalah penuh perhitungan.

Banyak diantara blogger newbie seperti XBOSYUDA yang senang memilih design templete yang menarik tetapi lupa akan hal kecepatan loadnya. Yah harap maklum lah.. namanya juga newbie.. heheee.
Templete juga sebenarnya harus memiliki kriteria-kriteria SEO (search enginer optimizer) yang salah satunya adalah cepat diload.

Biasanya templete yang cepat diload apabila kita akan menambahkan sebuah iklan didalamnya maka tiba-tiba templete yang kita gunakan kecepatan loadnya menurun drastis, hal ini disebabkan karena templete harus meload kode iklan juga.

Baiklah saya akan memberikan sedikit TIPS MEMILIH TEMPLETE yang baik. Berikut Tips dan triknya :

  1. Pilihlah templete yang mempunyai slide bar di sebelah kanan
  2. Gunakanlah/pilihlah templete yang sedikit menggunakan animasi (gambar/flash)
  3. Minimalisasi pemasangan iklan.
Mungkin itu TIPS MEMILIH TEMPLETE dari saya, semoga bermanfaat artikel yang singkat ini. Salam hangat dari XBOSYUDA, jika ada pertanyaan silahkan isi kolom komentar atau chat kami. Trimakasih..

4 komentar to “TIPS MEMILIH TEMPLETE”

  • 16 November 2010 pukul 19.00

    thanx tips nya gan,,
    sangat bermanfaat..
    ty
    :)

  • 16 November 2010 pukul 19.19
    xbosyuda says:

    ok gan.., sama2

  • 10 Desember 2010 pukul 20.12

    Wah postnya sangat membantu sekali bos,kalo boleh kasih tipsnya tentang memilih jasa Iklan ada gak bro...

  • 5 Januari 2011 pukul 18.41
    xbosyuda says:

    Matts = untuk memilih jasa iklan yang memang benar2 terpercaya dan maknyus untuk saat ini yang masih tenar adalah GA alias google adsense :D

Posting Komentar

 

Powered by Blogger